Korupsi Minyak Pertamina! Kejagung Periksa 9 Saksi Kunci - Portal Berita Politik    

Korupsi Minyak Pertamina! Kejagung Periksa 9 Saksi Kunci

- Editor

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INDOTIMES.ID, Jakarta – Skandal dugaan korupsi dalam tata kelola minyak mentah dan produk kilang di PT Pertamina (Persero) semakin menguak.

Pada Selasa (11/3/2025), Kejaksaan Agung (Kejagung) melalui Tim Jaksa Penyidik Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM PIDSUS) memeriksa 9 saksi kunci dalam kasus yang menyeret Sub Holding Pertamina dan Kontraktor Kontrak Kerjasama (KKKS) periode 2018-2023.

Baca Juga  Dugaan Skandal Lingkungan Terbesar! Walhi Seret 47 Perusahaan ke Kejagung, Kerugian Capai Rp 437 Triliun

Para saksi yang diperiksa terdiri dari pejabat tinggi dan manajer strategis di lingkungan PT Kilang Minyak Pertamina Internasional dan PT Pertamina Patra Niaga, di antaranya:

WSW – General Manager RU IV Cilacap

ABN – General Manager RU V Balikpapan

YTW – General Manager RU VI Balongan

IK – General Manager RU II Dumai

Baca Juga  Tersangka Skandal Pertamina! Jaksa Agung: "Itu Tidak Mungkin Hanya 9 Orang, Pasti Bertambah"

PS – Manager Performance and Governance/Port Marine Regulation

VFW – Manager FSO Fuel Sales

VY – Sr Expert Trader (2021-2023)

MRN – Manager Performance & Governance

MS – Manager Fuel Terminal Tg. Gerem

Menurut Kapuspenkum Kejagung, Harli Siregar, pemeriksaan ini bertujuan untuk memperkuat pembuktian dan melengkapi pemberkasan.

“terkait kasus yang menjerat tersangka YF dan pihak lainnya,” ucapnya.

Baca Juga  Rumah Ridwan Kamil Digeledah KPK Setelah Istri Sindir Program Prabowo

Kejagung terus mendalami peran masing-masing pihak dalam skandal ini dan publik menanti siapa lagi yang akan terseret dalam pusaran kasus ini.

Penulis : Putra

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Tersangka Skandal Pertamina! Jaksa Agung: “Itu Tidak Mungkin Hanya 9 Orang, Pasti Bertambah”
Jaksa Agung Tegaskan Tak Akan Lindungi Jampidsus Febrie Jika Terbukti Korupsi
Hasto klaim Dirinya Tahanan Politik dan Dakwaan Penuh Manipulasi?
Terungkap! Delapan Jam Diperiksa, Ahok: “Saya Hanya Memantau”
Dugaan Skandal Lingkungan Terbesar! Walhi Seret 47 Perusahaan ke Kejagung, Kerugian Capai Rp 437 Triliun
Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Siap Bongkar Fakta Korupsi Pertamina! Akankah Ada Tersangka Baru?
Skandal Korupsi Timah: Kejagung Periksa Tiga Saksi Baru!
Diterpa Tuduhan Korupsi, Jampidsus Kejagung: “Semakin Besar Perkara, Semakin Besar Serangan”

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:32 WIB

Tersangka Skandal Pertamina! Jaksa Agung: “Itu Tidak Mungkin Hanya 9 Orang, Pasti Bertambah”

Sabtu, 15 Maret 2025 - 12:23 WIB

Jaksa Agung Tegaskan Tak Akan Lindungi Jampidsus Febrie Jika Terbukti Korupsi

Kamis, 13 Maret 2025 - 20:42 WIB

Terungkap! Delapan Jam Diperiksa, Ahok: “Saya Hanya Memantau”

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:35 WIB

Dugaan Skandal Lingkungan Terbesar! Walhi Seret 47 Perusahaan ke Kejagung, Kerugian Capai Rp 437 Triliun

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:58 WIB

Ahok Penuhi Panggilan Kejagung: Siap Bongkar Fakta Korupsi Pertamina! Akankah Ada Tersangka Baru?

Berita Terbaru

Foto Keluarga di Gaza sedang Makan (Ilustrasi/AP)

Politik Luar Negeri

Lentera Ramadan dari Kardus Daur Ulang, Cara Warga Gaza Menemukan Harapan

Sabtu, 15 Mar 2025 - 11:43 WIB

Warga Gaza saat Adi Evakuasi

Politik Luar Negeri

Israel Garis Keras Dukung Rencana Trump Usir Warga Gaza

Sabtu, 15 Mar 2025 - 10:28 WIB